Pengaruh Faktor Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Kemampuan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kelurahan Baju Bodoa Kecamatan Maros Baru Kabupaten Maros

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Kemampuan Kerja secara simultan terhadap kinerja pegawai dan mengetahui faktor yang paling dominan terhadap kinerja pegawai di Kelurahan Baju Bodoa Kecamatan Maros Baru Kabupaten Maros. Peneltian ini menggunak...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inTata Kelola Vol. 10; no. 1; pp. 44 - 53
Main Authors Rudi, Rudi, Mus, Abdul Rahman, Serang, Serlin
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 23.06.2023
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor Lingkungan Kerja, Kompensasi dan Kemampuan Kerja secara simultan terhadap kinerja pegawai dan mengetahui faktor yang paling dominan terhadap kinerja pegawai di Kelurahan Baju Bodoa Kecamatan Maros Baru Kabupaten Maros. Peneltian ini menggunakan metode sampel dan metode pengumpulan data, data diperoleh dengan cara observasi, wawancara, kuesioner dan dokumentasi, sampel dalam penelitian ini berdasarkan pada metode Non Probability Sampling. Teknik Non Probability Sampling yang dipilih yaitu dengan Sampling Jenuh (sensus) yaitu metode penarikan sampel bila semua anggota populasi dijadikan sampel. Hasil dari pengujian menunjukkan bahwa secara simultan ketiga variabel berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Pegawai sedangkan variabel yang paling dominan yaitu Faktor Kemampuan Kerja. This research aims to determine the effect of working environment, compensation and ability to simultaneously work on employees ' performance and to know the most dominant factor in the performance of employees in the village of the new Maros District Bodoa District, Maros. This study uses sample methods and data collection methods, data obtained by observation, interviews, questionnaires and documentation, samples in this study are based on NonProbability Sampling methods. NonProbability Sampling technique is selected with saturated Sampling (census) i.e. the method of sample withdrawal when all population members are made samples. The results of the test show that simultaneously the three variables have significant effect on the employee's performance while the most dominant variable is the job capability factor
ISSN:2089-0982
2722-7952
DOI:10.52103/jtk.v10i1.77