MODEL TECHNOLOGICAL PEDAGOGICAL CONTENT KNOWLEDGE DALAM PEMBELAJARAN: SEBUAH KAJIAN LITERATUR

This study examines a framework that can be used and developed into a technology-based learning model. The development of TPACK is getting faster so it is believed to be able to help educators and students in carrying out learning. This research includes literature review research through reviewing...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inEDUTECH : Jurnal Inovasi Pendidikan Berbantuan Teknologi Vol. 4; no. 2; pp. 56 - 67
Main Authors HERMANSAH, IRWAN, NASRULLOH, IMAN, KARTINI, ARI
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 05.07.2024
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:This study examines a framework that can be used and developed into a technology-based learning model. The development of TPACK is getting faster so it is believed to be able to help educators and students in carrying out learning. This research includes literature review research through reviewing articles that have been published in journals and proceedings. The results of the research show that 1) TPACK has been developed into several models, namely TPCK-W (Technological Pedagogical Content Knowledge-Web); evolution of the instructional system design model (ISD); ICT-TPCK; the SQD (Synthesis of Qualitative Evidence) model. 2) TPACK which was tested in the application of learning various sciences as a whole produced satisfactory grades and could improve learning outcomes. 3) This framework also has advantages and disadvantages which of course can be a concern for teachers or researchers when they are going to use it in learning. The results of this study are expected to be an illustration for further research in developing the TPACK framework from various aspects, especially focusing on the integration of pedagogy, content, and technology. ABSTRAKPenelitian ini mengkaji sebuah kerangka yang dapat digunakan dan dikembangkan menjadi model pembelajaran berbasis teknologi. Perkembangan Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) semakin cepat sehingga diyakini dapat membantu pendidik serta siswa dalam melaksanakan pembelajaran. Penelitian ini termasuk penelitian kajian literatur melalui penelaahan artikel yang telah tebit di jurnal dan prosiding. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) TPACK telah dikembangkan menjadi beberapa model, yaitu TPCK-W (Technological Pedagogical Content Knowledge-Web); evolusi model desain sistem intruksional (ISD); ICT-TPCK; model SQD (Synthesis of Qualitative Evidence). 2) TPACK yang diujicobakan dalam penerapan pembelajaran berbagai ilmu secara keseluruhan menghasilkan nilai yang memuaskan dan dapat meningkatan hasil pembelajaran. 3) Kerangka ini pun memiliki kelebihan dan kelemahan yang tentunya dapat menjadi perhatian bagi para guru atau peneliti ketika akan menggunakannya dalam pembelajaran. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi gambaran untuk penelitian selanjutnya dalam mengembangkan kerangka TPACK dari berbagai aspek terutama fokus pada integrasi pedagogi, konten, dan teknologi.
ISSN:2797-0590
2797-0140
DOI:10.51878/edutech.v4i2.2961