Peningkatan Daya Jual Produk Olahan Lemon UMKM Rumah Lemon Pekanbaru Menggunakan Woocommerce
Proses pemasaran produk yang dilakukan oleh pelaku Usaha Micro Kecil Menengah (UMKM) saat ini harus mengikuti perkembangan zaman. Perkembangan teknologi pemasaran kearah digitalisasi menuntut pelaku UMKM untuk mengikutinya, sehingga perkembangan bisnis senantiasa berkembang. Hal tersebut juga menjad...
Saved in:
Published in | Ilmu Komputer untuk Masyarakat Vol. 3; no. 2; pp. 73 - 78 |
---|---|
Main Authors | , , , , |
Format | Journal Article |
Language | English |
Published |
01.01.2023
|
Online Access | Get full text |
Cover
Loading…
Summary: | Proses pemasaran produk yang dilakukan oleh pelaku Usaha Micro Kecil Menengah (UMKM) saat ini harus mengikuti perkembangan zaman. Perkembangan teknologi pemasaran kearah digitalisasi menuntut pelaku UMKM untuk mengikutinya, sehingga perkembangan bisnis senantiasa berkembang. Hal tersebut juga menjadi perhatian oleh owner UMKM Rumah Lemon Pekanbaru (RLP). RLP merupakan usaha rumahan yang dikelola secara profesional dengan memanfaatkan lemon lokal sebagai bahan baku utama, berdiri sejak tahun 2017. Lemon lokal ini kemudian diolah sedemikian rupa, menjadi beberapa produk kesehatan, kecantikan, minuman dan perlengkapan dapur. Beberapa produk RLP sudah memiliki pasar tersendiri, dan dalam proses pemasarannya owner menggunakan sosial media dan marketplace. Pada tahun 2021 owner juga menggunakan website untuk pemasaran, namun owner mengeluhkan website yang ada saat ini memiliki beberapa kelemahan, sehingga pemesanan yang dilakukan dari website tidak memenuhi target. Owner menginginkan pengembangan website e-commerce, menggunakan fasilitas e-commerce wordpress, yakni woocommerce. Pengembangan website ini nantinya dapat mendukung pemasaran produk menjadi lebih massif dan tata kelola yang lebih baik. Owner juga mendapatkan infografis pelanggan yang potensial, klasifikasi pelanggan sudah dikelola otomatis, koneksi ke media pemasaran lainnya yang dimiliki lebih cepat dan praktis. Disamping itu pengelolaan pembayaran juga dapat dilakukan dengan mudah. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini selanjutnya dapat membantu UMKM RLP untuk meningkatkan daya jual produk-produk olehan lemon lokal |
---|---|
ISSN: | 2721-1282 2721-1282 |
DOI: | 10.33096/ilkomas.v3i2.1447 |