ANALISIS PENGARUH HAMBATAN SAMPING DAN PELICAN CROSSING TERHADAP KAPASITAS JALAN (Studi Kasus: Jalan Tidar, Kota Magelang)
Fasilitas pelengkap jalan yang paling penting bagi pejalan kaki adalah jalur pedestrian. Mobilitas pejalan kaki memiliki fasilitas yang kurang tercukupi, sehingga terjadi lalulintas yang semerawut. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat pelayanan jalan akibat hambatan samping, hubungan...
Saved in:
Published in | Reviews in Civil Engineering Vol. 4; no. 1 |
---|---|
Main Authors | , , |
Format | Journal Article |
Language | English |
Published |
17.04.2020
|
Online Access | Get full text |
Cover
Loading…
Summary: | Fasilitas pelengkap jalan yang paling penting bagi pejalan kaki adalah jalur pedestrian. Mobilitas pejalan kaki memiliki fasilitas yang kurang tercukupi, sehingga terjadi lalulintas yang semerawut. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat pelayanan jalan akibat hambatan samping, hubungan antara pelican crossing dengan kapasitas jalan terhadap panjang antrian dan kebutuhan fasilitas penyeberang jalan yang ideal dalam meningkatkan tingkat pelayanan jalan. Penelitian ini menggunakan metode PKJI 2014 dengan cara data arus lalulintas yang diperoleh dibagi dengan kapasitas jalan untuk memperoleh tingkat pelayanan jalan. Gelombang kejut digunakan untuk mendapatkan panjang antrian kendaraan yang diperoleh dari hubungan antar parameter lalulintas. Fasilitas penyeberang jalan yang ideal didapat dari PV2 dari data survei. Hasil yang diperoleh yaitu tingkat pelayanan jalan akibat hambatan samping di Jalan Tidar yang terendah yaitu pada hari Selasa, 17 Desember 2019 pada jam 16.00-17.00 didapat nilai D, yaitu arus mendekati tidak stabil tetapi kecepatan masih bisa dikendalikan. Hubungan antara pelican crossing terhadap panjang antrian di Jalan Tidar yaitu panjang antrian maksimum (QM) yang dihasilkan adalah 0,08720454949 km atau 87,20 m. Berdasarkan Tata Cara Perencanaan Fasilitas Pejalan Kaki di Kawasan Perkotaan (1995), hasil PV2 yang diperoleh yaitu 7,613x109. Fasilitas penyeberang jalan yang ideal di Jalan Tidar menggunakan pelican dengan pelindung. |
---|---|
ISSN: | 2614-3100 2614-3119 |
DOI: | 10.31002/rice.v4i1.2267 |