Efektivitas Pemberian Bahan Organik Melalui Lubang Resapan Biopori pada Tanaman Kakao Effectiveness of Applying Organic Matter Through Biopore Infiltration Holes in Cocoa Plants
Rendahnya produktivitas pada tanaman kakao disebabkan sifat kimia tanah yang kurang baik, pH rendah, tanaman yang sudah tua, pengelolaan tanaman sangat rendah seperti pemupukan, pemangkasan, sanitasi kebun, dan pemanenan terlambat mengakibatkan tingginya tingkat serangan hama dan penyakit. Membuat...
Saved in:
Published in | Perbal: Jurnal Pertanian Berkelanjutan Vol. 11; no. 3; pp. 429 - 438 |
---|---|
Main Authors | , |
Format | Journal Article |
Language | English |
Published |
14.10.2023
|
Online Access | Get full text |
Cover
Loading…
Summary: | Rendahnya produktivitas pada tanaman kakao disebabkan sifat kimia tanah yang kurang baik, pH rendah, tanaman yang sudah tua, pengelolaan tanaman sangat rendah seperti pemupukan, pemangkasan, sanitasi kebun, dan pemanenan terlambat mengakibatkan tingginya tingkat serangan hama dan penyakit. Membuat lubang resapan biopori dengan penambahan bahan organik merupakan solusi permasalahan tersebut. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh pemberian bahan organik pada lubang resapan biopori. Penelitian ini dilaksanakan di lahan perkebunan kakao milik petani dan menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 9 perlakuan setiap unit percobaan terdiri dari 4 tanaman masing-masing 3 ulangan. Faktor pertama yaitu lubang resapan biopori terdiri dari empat lubang (r1), delapan lubang (r2), dua belas lubang (r3) dan faktor kedua yaitu dosis kompos terdiri dari tiga taraf yaitu dosis 0.5 kg (b1), dosis 1 kg (b2), dosis 1.5 kg (b3). Berdasarkan hasil penelitian bahwa pengaruh lubang resapan biopori dan dosis bahan organik menunjukkan tidak berpengaruhh nyata karena pada proses penyerapan bahan organik memerlukan waktu yang relatif lama.
Low productivity in cocoa plants due to poor soil chemistry, low pH, old plants, very low plant management such as fertilization, pruning, garden sanitation, and late harvesting result in high rates of pest and disease attacks. Making biopore infiltration holes with the addition of organic matter is a solution to this problem. This study was conducted to determine the effect of giving organic matter to biopore infiltration holes. This research is carried out on cocoa plantation land owned by farmers and uses a Randomized Block Design (RBD) with 9 treatments each experimental unit consisting of 4 plants of 3 tests each, namely the first factor, namely the biopore infiltration hole consisting of Four holes (r1), eight holes (r2), twelve holes (r3) and the second factor, namely the compost dose consisting of three levels, namely dose 0.5 kg (b1), dose 1 kg (b2), dose 1.5 kg (b3). Based on the results of the study, the influence of biopore infiltration holes and doses of organic matter showed no real effect because the process of absorption of organic matter requires a relatively long time. |
---|---|
ISSN: | 2302-6944 2581-1649 |
DOI: | 10.30605/perbal.v11i3.3016 |