Analisis Peran Orang Tua Siswa dalam Pelaksanaan Program Career Day

Penelitian ini dilatar belakangi karena adanya pelaksanaan program Career Day yang melibatkan peran orang tua peserta didik. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui peran orang tua dalam pelaksanaan program Career Day; mengetahui peran orang tua terhadap perencanaan karir peserta didik; serta m...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inJurnal Riset Pendidikan Dasar (JRPD) Vol. 5; no. 2; p. 103
Main Authors Lestari, Santi Widia, Harmianto, Sri
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 26.05.2024
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Penelitian ini dilatar belakangi karena adanya pelaksanaan program Career Day yang melibatkan peran orang tua peserta didik. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui peran orang tua dalam pelaksanaan program Career Day; mengetahui peran orang tua terhadap perencanaan karir peserta didik; serta mengetahui saran dan pendapat orang tua terhadap pelaksanaan program Career Day. Subjek penelitian ini adalah SD Muhammadiyah 1 Purbalingga. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil penelitian menyebutkan bahwa peran orang tua peserta didik dalam pelaksanaan program Career Day adalah sebagai pemateri yang memberikan gambaran mengenai pekerjaannya. Peran orang tua terhadap perencanaan karir adalah memberikan berbagai informasi karir dan mendukung seluruh kegiatan yang menunjang peningkatan potensi peserta didik. Orang tua peserta didik berpendapat bahwa pelaksanaan program Career Day perlu diperbaiki di kemudian hari.
ISSN:2798-6365
2723-8660
DOI:10.30595/jrpd.v5i2.18315