Kandungan β-Karoten dan Produksi Plasma Nutfah Ubi Jalar Lokal Lampung pada Umur Panen yang Berbeda β-Carotene Content and Germplasm Production of Local Sweet Potatoes in Lampung at Different Harvest Ages

Ubi jalar (Ipomoea batatas L.) berdaging oranye banyak mengandung β-karoten,makanan kaya vitamin A yang dapat membantu memerangi kekurangan vitamin A dankekurangan gizi terutama pada masyarakat di negara berkembang. Tujuan penelitian inimenyeleksi ubi jalar lokal Lampung yang memiliki kandungan β-ka...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inJ-Plantasimbiosa Vol. 4; no. 1; pp. 71 - 80
Main Authors Dewi, Ratna, Wahyuni, Ari, Basri, Hasan
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 21.06.2022
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Ubi jalar (Ipomoea batatas L.) berdaging oranye banyak mengandung β-karoten,makanan kaya vitamin A yang dapat membantu memerangi kekurangan vitamin A dankekurangan gizi terutama pada masyarakat di negara berkembang. Tujuan penelitian inimenyeleksi ubi jalar lokal Lampung yang memiliki kandungan β-karoten dan mengetahuiumur panen yang tepat untuk mendapatkan kandungan β-karoten dan produksi yangtinggi. Penelitian dilakukan di lahan Politeknik Negeri Lampung menggunakanrancangan acak kelompok (RAK) diulang 2 kali. Perlakuan terdiri dari 30 genotipeplasma nutfah ubi jalar dan 2 waktu umur panen (3 bulan setelah tanam dan 4 bulansetelah tanam). 30 genotipe tersebut dilakukan seleksi berdasarkan warna daging (kuningsampai oranye tua), selanjutnya di uji kandungan β-karoten dan produksinya pada umurpanen panen 3 bulan dan panen 4 bulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 30genotipe, terdapat 16 genotipe yang memiliki warna daging kuning sampai oranye tua.Kandungan β-karoten, berat umbi per tanaman, dan jumlah umbi per tanaman lebih tinggipada panen 4 bulan dibandingkan panen 3 bulan. Genotipe LPG-01 (lokal Lampung) padapanen 3 bulan memiliki kandungan β-karoten lebih tinggi dibandingkan dengan genotipelainnya yakni 1.902 µg/100g, sedangkan pada umur 4 bulan memiliki kandungan βkaroten hampir setara dengan genotipe Beta-1, namun lebih tinggi jika dibandingkandengan genotipe lainnya, yakni 40.493 µg/100g. Genotipe LPG 01 memiliki berat umbi(1.191,90 g per tanaman), dan jumlah umbi (5,63 umbi per tanaman) lebih tinggidibandingkan dengan genotipe lainnya. Key words: β-karoten, produksi, ubi jalar, umur panen.  
ISSN:2685-4627
2685-4627
DOI:10.25181/jplantasimbiosa.v4i1.2518