Konstruksi Berita Panti Yayasan Tunas Bangsa Di Riau Pos dan Tribun Pekanbaru

Tulisan ini mengangkat penelitian tentang bagaimana surat kabar Riau Pos dan Tribun Pekanbaru mengkonstruksi berita Panti Yayasan Tunas Bangsa yang sempat marak di Indonesia. Konstruksi realitas oleh media massa menjadi objek yang dianalisis dengan menarik dua identifikasi masalah. Pertama, struktur...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inJurnal PIKMA : Publikasi Ilmu Komunikasi Media Dan Cinema Vol. 1; no. 1; pp. 26 - 40
Main Authors Lusdiana, Amimma Nurti, Yesicha, Chelsy
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 23.11.2020
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Tulisan ini mengangkat penelitian tentang bagaimana surat kabar Riau Pos dan Tribun Pekanbaru mengkonstruksi berita Panti Yayasan Tunas Bangsa yang sempat marak di Indonesia. Konstruksi realitas oleh media massa menjadi objek yang dianalisis dengan menarik dua identifikasi masalah. Pertama, struktur framing berita dengan menggunakan metode analisis framing Zhongdang Pan dan Gerald M. Kosicki. Kedua, ideologi masing-masing media terhadap pemberitaan yang dikaji berdasarkan teori ekonomi politik media. Hasil penelitian pertama, menunjukkan struktur framing sintaksis, skrip, tematik, dan retoris dari kedua media. Hasil penelitian kedua, menunjukkan komodifikasi dan spasialisasi kedua media dari sudut pandang teori ekonomi politik media.
ISSN:2622-5476
2655-6405
DOI:10.24076/PIKMA.2018v1i1.384