Keberlanjutan Rantai Nilai Komoditas Beras

Memahami keterkaitan rangkaian arus produk sepanjang rantai komoditas menjadi awal bagi pelaku usaha dalam menentukan strategi keberlanjutan. Lingkup kajian rantai nilai komoditas beras ini meliputi produksi padi petani, penggilingan beras skala kecil dan industri rumah tangga (IRT) penggilingan ber...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inAgrimor: Jurnal Agribisnis Lahan Kering Vol. 6; no. 1; pp. 27 - 33
Main Authors Fitriani, Fitriani, Fatih, Cholid, Sutarni, Sutarni, Prasmatiwi, Fembriarti Erry
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 31.01.2021
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
Abstract Memahami keterkaitan rangkaian arus produk sepanjang rantai komoditas menjadi awal bagi pelaku usaha dalam menentukan strategi keberlanjutan. Lingkup kajian rantai nilai komoditas beras ini meliputi produksi padi petani, penggilingan beras skala kecil dan industri rumah tangga (IRT) penggilingan beras. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi rantai nilai komoditas beras skala kecil di Propinsi Lampung. Penelitian ini menggunakan metode survei, selama bulan Mei s.d. Juli 2018. Pengambilan data primer dari UKM beras dan perdagangan beras menggunakan panduan kuesioner. Analisis kualitatif pola hubungan antar pelaku usaha dilakukan dengan pendekatan bagan sistem agri-food value chain agroindustri beras. Hasil analisis menunjukkan pola aliran produk dari hulu bahan bahan baku berasal dari petani padi kepada pelaku tataniaga hingga pelaku usaha olahan beras. Alir komoditas produk akhir melibatkan pelaku pasar dari tingkat desa, kecamatan, kabupaten, hingga ibukota propinsi. Proses transformasi raw material hingga sampai di tangan konsumen akhir menghasilkan informasi aliran produk, informasi (harga, pelaku tataniaga) dan pendapatan (keuangan). Pelaku UKM penggilingan tepung beras yang ada di desa sebanyak 3-5 unit, dengan volume produksi 50-120 kg/bulan. Harga tepung beras rerata Rp 12.500/kg. Kemampuan pasokan gabah untuk penggilingan sebesar 2-5 ton/agen/minggu. Penggilingan beras umumnya memiliki 2-6 pemasok gabah tetap. Informasi harga gabah pada lini pemasok rata-rata sebesar Rp 4.500/kg. Harga beras pada lini distribusi ke pedagang beras/grosir sebesar Rp 8.500. Sementara itu, aliran pendapatan memberikan informasi nilai penerimaan produksi beras 59,7 ton per bulan sebesar Rp 40,3 juta dengan keuntungan sebesar Rp 318/kg.
AbstractList Memahami keterkaitan rangkaian arus produk sepanjang rantai komoditas menjadi awal bagi pelaku usaha dalam menentukan strategi keberlanjutan. Lingkup kajian rantai nilai komoditas beras ini meliputi produksi padi petani, penggilingan beras skala kecil dan industri rumah tangga (IRT) penggilingan beras. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi rantai nilai komoditas beras skala kecil di Propinsi Lampung. Penelitian ini menggunakan metode survei, selama bulan Mei s.d. Juli 2018. Pengambilan data primer dari UKM beras dan perdagangan beras menggunakan panduan kuesioner. Analisis kualitatif pola hubungan antar pelaku usaha dilakukan dengan pendekatan bagan sistem agri-food value chain agroindustri beras. Hasil analisis menunjukkan pola aliran produk dari hulu bahan bahan baku berasal dari petani padi kepada pelaku tataniaga hingga pelaku usaha olahan beras. Alir komoditas produk akhir melibatkan pelaku pasar dari tingkat desa, kecamatan, kabupaten, hingga ibukota propinsi. Proses transformasi raw material hingga sampai di tangan konsumen akhir menghasilkan informasi aliran produk, informasi (harga, pelaku tataniaga) dan pendapatan (keuangan). Pelaku UKM penggilingan tepung beras yang ada di desa sebanyak 3-5 unit, dengan volume produksi 50-120 kg/bulan. Harga tepung beras rerata Rp 12.500/kg. Kemampuan pasokan gabah untuk penggilingan sebesar 2-5 ton/agen/minggu. Penggilingan beras umumnya memiliki 2-6 pemasok gabah tetap. Informasi harga gabah pada lini pemasok rata-rata sebesar Rp 4.500/kg. Harga beras pada lini distribusi ke pedagang beras/grosir sebesar Rp 8.500. Sementara itu, aliran pendapatan memberikan informasi nilai penerimaan produksi beras 59,7 ton per bulan sebesar Rp 40,3 juta dengan keuntungan sebesar Rp 318/kg.
Author Sutarni, Sutarni
Fitriani, Fitriani
Fatih, Cholid
Prasmatiwi, Fembriarti Erry
Author_xml – sequence: 1
  givenname: Fitriani
  surname: Fitriani
  fullname: Fitriani, Fitriani
– sequence: 2
  givenname: Cholid
  surname: Fatih
  fullname: Fatih, Cholid
– sequence: 3
  givenname: Sutarni
  surname: Sutarni
  fullname: Sutarni, Sutarni
– sequence: 4
  givenname: Fembriarti Erry
  surname: Prasmatiwi
  fullname: Prasmatiwi, Fembriarti Erry
BookMark eNpNj01LAzEURYNUsNYu3c9amPElmcnHUotWaWlBug8vmUxJmWYkGQX_va268C7uPasL55pM4hA9IbcUKs40V_e4rz5FoBVlNVyQKWuAlVRSmPzjKzLP-QAATGkueDMldytvfeoxHj5GjMUbxhFDsQn9qVfDcWjDiLl49AnzDbnssM9-_rczsnt-2i1eyvV2-bp4WJdOMSg7PEU4XlvvVatdrZumA0WFr2XL0AnOLLVCoeTWaYnIpHUKdItWadVIPiPl761LQ87Jd-Y9hSOmL0PB_Kga3Juzqjmr8m-EukiR
CitedBy_id crossref_primary_10_22212_jbudget_v8i2_171
ContentType Journal Article
DBID AAYXX
CITATION
DOI 10.32938/ag.v6i1.1240
DatabaseName CrossRef
DatabaseTitle CrossRef
DatabaseTitleList CrossRef
DeliveryMethod fulltext_linktorsrc
EISSN 2502-1710
EndPage 33
ExternalDocumentID 10_32938_ag_v6i1_1240
GroupedDBID AAYXX
ADBBV
ALMA_UNASSIGNED_HOLDINGS
BCNDV
CITATION
GROUPED_DOAJ
ID FETCH-LOGICAL-c820-faaaa6c34bee8d9c4955f0816e47d2ac632b1b68a73bc97aa27bc809dab898573
ISSN 2502-1710
IngestDate Fri Aug 23 00:45:28 EDT 2024
IsPeerReviewed true
IsScholarly true
Issue 1
Language English
LinkModel OpenURL
MergedId FETCHMERGED-LOGICAL-c820-faaaa6c34bee8d9c4955f0816e47d2ac632b1b68a73bc97aa27bc809dab898573
PageCount 7
ParticipantIDs crossref_primary_10_32938_ag_v6i1_1240
PublicationCentury 2000
PublicationDate 2021-01-31
PublicationDateYYYYMMDD 2021-01-31
PublicationDate_xml – month: 01
  year: 2021
  text: 2021-01-31
  day: 31
PublicationDecade 2020
PublicationTitle Agrimor: Jurnal Agribisnis Lahan Kering
PublicationYear 2021
SSID ssj0002893635
Score 2.183725
Snippet Memahami keterkaitan rangkaian arus produk sepanjang rantai komoditas menjadi awal bagi pelaku usaha dalam menentukan strategi keberlanjutan. Lingkup kajian...
SourceID crossref
SourceType Aggregation Database
StartPage 27
Title Keberlanjutan Rantai Nilai Komoditas Beras
Volume 6
hasFullText 1
inHoldings 1
isFullTextHit
isPrint
link http://utb.summon.serialssolutions.com/2.0.0/link/0/eLvHCXMwnV3NT9swFLdKd9kFMTHEgE05IA6rUhK7dZLjNm1ClO1UJG6Rv1qCoEVtChJ_PT_bScigByAHx3LjJ9vv9fk9-30QcsiMTiJDs9BIIcMB01EoIz4JpdKUajacUGp9h__-4yfng9OL4UWns2p7l5Syrx7W-pW8B6toA16tl-wbMNsARQPqwC9KYBjlq3A8wtpYa9WrVWlP4rFIogBur1GO5jdzDb1_2ftpFpUFUB1sdroAglx6yFMvjdoWWSxnxbJ3Ji4BauQCFDa4LWxuD5f7qVfXm98wFH9LAzZaW8fbO6bSHrl4ux9XbXgwRmOl5HsPzliXMTs1cOTKIrk6g6D2AKJm3o5VQY6iYZxUBqpmTVvFa_kLkqr4ZtLagX1kjOe8nUEwsQ4LYtq_40Xch2ASPW1i9cX9s72tsTiEruMA5GKa2-657b5BPlDwJ97SxK_83SvjLjVrMwcfndVBOG4PoCXNtMSS8RbZrPSJ4Icnjk-kY2bb5Pt_hBF4wggcYQQNYQSOMD6T8Z_f418nYZUUI1QQ1sKJwMMVG0hjUp0p6LfDiU2eYgaJpkJxRmUseSoSJlWWCEETqdIo00KmWTpM2A7pzuYzs0sCdDcM_04lI7ygd3OtTIavjYi5kvEXclTPLb_1oU_ytcu499oP98nHJ-o5IN1ysTJfIdOV8pvDwCOPik41
link.rule.ids 315,783,787,867,27936,27937
linkProvider Directory of Open Access Journals
openUrl ctx_ver=Z39.88-2004&ctx_enc=info%3Aofi%2Fenc%3AUTF-8&rfr_id=info%3Asid%2Fsummon.serialssolutions.com&rft_val_fmt=info%3Aofi%2Ffmt%3Akev%3Amtx%3Ajournal&rft.genre=article&rft.atitle=Keberlanjutan+Rantai+Nilai+Komoditas+Beras&rft.jtitle=Agrimor%3A+Jurnal+Agribisnis+Lahan+Kering&rft.au=Fitriani%2C+Fitriani&rft.au=Fatih%2C+Cholid&rft.au=Sutarni%2C+Sutarni&rft.au=Prasmatiwi%2C+Fembriarti+Erry&rft.date=2021-01-31&rft.issn=2502-1710&rft.eissn=2502-1710&rft.volume=6&rft.issue=1&rft.spage=27&rft.epage=33&rft_id=info:doi/10.32938%2Fag.v6i1.1240&rft.externalDBID=n%2Fa&rft.externalDocID=10_32938_ag_v6i1_1240
thumbnail_l http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/lc.gif&issn=2502-1710&client=summon
thumbnail_m http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/mc.gif&issn=2502-1710&client=summon
thumbnail_s http://covers-cdn.summon.serialssolutions.com/index.aspx?isbn=/sc.gif&issn=2502-1710&client=summon