FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PEMBELIAN, KUALITAS PRODUK, HARGA KOMPETITIF, LOKASI (LITERATURE REVIEW MANAJEMEN PEMASARAN)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-faktor yang mempengaruhi mempengaruhi Keputusan Penjualan (Y), Kualitas Produk (X1), Harga Kompetitif (X2), Lokasi (X3). Suatu studi literature Manajemen Sumber daya Manusia. Metode penulisan artikel ilmiah ini adalah dengan metode kualitatif dan stud...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inJurnal Ilmu Manajemen Terapan Vol. 2; no. 4; pp. 524 - 533
Main Author Permata Sari, Desi
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published 20.03.2021
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-faktor yang mempengaruhi mempengaruhi Keputusan Penjualan (Y), Kualitas Produk (X1), Harga Kompetitif (X2), Lokasi (X3). Suatu studi literature Manajemen Sumber daya Manusia. Metode penulisan artikel ilmiah ini adalah dengan metode kualitatif dan studi literature atau Library Research. Hasil artikel literature review ini adalah:  1) KualitasProduk (X1) berpengaruh terhadap Keputusan Penjualan (Y), 2) Harga kompetitif (X2) berpengaruh terhadap Keputusan Penjualan (Y), dan 3) Lokasi (X3) berpengaruh terhadap Keputusan Penjualan (Y).
ISSN:2686-5246
2686-4924
DOI:10.31933/jimt.v2i4.463