SOSIALISASI POS PEMBINAAN TERPADU TERHADAP PENYAKIT TIDAK MENULAR PADA INSTITUSI DI SEKOLAH DASAR IT CENDEKIA ANDALAS KOTA PADANG

Kasus COVID-19 di Indonesia mulai dilaporkan terkonfirmasi positif pada tanggal 2 Maret 2020 dengan 2 kasus. Di Provinsi Sumatera Barat terkonfirmasi 182 kasus positif COVID-19 yang terhitung mulai 2 Mei 2020. Pada masa pandemi saat ini kunjungan ke pelayanan kesehatan mulai berkurang, karena takut...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Published inBuletin Ilmiah Nagari Membangun Vol. 4; no. 1; pp. 35 - 42
Main Authors Nasution, Suci Maisyarah, Nurhasanah, Siti, Yuni, Hamidatul
Format Journal Article
LanguageEnglish
Published Universitas Andalas, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) 28.03.2021
Online AccessGet full text

Cover

Loading…
More Information
Summary:Kasus COVID-19 di Indonesia mulai dilaporkan terkonfirmasi positif pada tanggal 2 Maret 2020 dengan 2 kasus. Di Provinsi Sumatera Barat terkonfirmasi 182 kasus positif COVID-19 yang terhitung mulai 2 Mei 2020. Pada masa pandemi saat ini kunjungan ke pelayanan kesehatan mulai berkurang, karena takut melakukan kunjungan dikeramaian. Guru dan karyawan dituntut menjadi pilar kesehatan bagi murid dan orang tua wali, permasalahan untuk mengontrol kesehatan secara berkala juga harus dihadirkan di lingkungan sekolah. Sehingga seluruh guru dan karyawan senantiasa sehat dan produktif dalam menjalankan aktivitas. Kegiatan ini bertujuan untuk mengontrol kesehatan secara berkala guru dan karyawan melalui sosialisasi dan pengenalan Posbindu serta pemeriksaan kesehatan secara berkala dalam bentuk Posbindu (Pos Pembinaan Terpadu) PTM (penyakit Tidak Menular) Institusi. Kegiatan ini dilakukan di SD IT Cendekia Andalas. Sasaran kegiatan ini adalah guru dan karyawan sekolah, metode pendekatan yang dilakukan dengan sosialisasi, diskusi, dan pembentukan kader, pembagian peralatan Posbindu untuk selanjutnya di masa mendatang mendapat pelatihan, dan tercapai tujuan dilaksanakannya Posbindu. Sebagian besar peserta secara umum masih belum mengetahui tentang Posbindu PTM Institusi, disarankan agar selanjutnya membentuk tim kader Posbindu sebagai tim penggerak program, diharapkan terpaparnya seluruh guru dan karyawan di SD IT Cendekia Andalas akan pentingnya memeriksakan kesehatan secara berkala melalui Posbindu PTM Institusi, kesehatan guru dan karyawan terpantau dengan aman dan penyebaran Covid-19 di keramaian dapat dihindari.
ISSN:2622-9978
2622-9978
DOI:10.25077/bina.v4i1.280